BEASISWA
BEASISWA ATLET
Suatu program bantuan biaya pendidikan yang diberikan untuk calon mahasiswa baru kelas reguler lulusan tingkat SMA/ MA/ SMK/ Sederajat tahun 2023/ 2024/ 2025 dan telah dinyatakan lolos seleksi penerimaan beasiswa di UNIMMA dengan syarat merupakan atlet olahraga minimal tingkat nasional. Didukung oleh rekomendasi Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) tingkat nasional.
Pendaftaran : 10 Oktober 2024 s.d. 9 Mei 2025
BEASISWA PRESTASI
Suatu program bantuan biaya pendidikan yang diberikan untuk calon mahasiswa baru kelas reguler lulusan tingkat SMA/ MA/ SMK/ Sederajat tahun 2023/ 2024/ 2025 dan telah dinyatakan lolos seleksi penerimaan beasiswa di UNIMMA dengan syarat memiliki kejuaraan (individu) minimal tingkat nasional (juara I, II, atau III) dalam bidang prestasi akademik (misal karya tulis ilmiah, penelitian, hak cipta) maupun prestasi non akademik (misal tari, peran/ aktor, menyanyi) yang dibuktikan dengan sertifikat yang sah.
Pendaftaran : 10 Oktober 2024 s.d. 9 Mei 2025
BEASISWA TAHFIDZ
Suatu program bantuan biaya pendidikan yang diberikan untuk calon mahasiswa baru kelas reguler yang telah dinyatakan lolos seleksi penerimaan beasiswa di UNIMMA dengan syarat memiliki kemampuan hafalan Al- Qur’an sebanyak 10-15 juz/ 16-25 juz/ 26-29 juz/ 30 juz.
Pendaftaran : 10 Oktober 2024 s.d. 9 Mei 2025
BEASISWA PWM
Suatu program bantuan biaya pendidikan yang diberikan untuk calon mahasiswa baru kelas reguler yang telah dinyatakan lolos seleksi penerimaan beasiswa di UNIMMA dengan syarat aktif dalam kegiatan organisasi otonom di lingkungan Pimpinan Daerah Muhammadiyah/ Pimpinan Wilayah Muhammadiyah.
Pendaftaran : 10 Oktober 2024 s.d. 9 Mei 2025
BEASISWA PCM
Suatu program bantuan biaya pendidikan yang diberikan untuk calon mahasiswa baru kelas reguler yang telah dinyatakan lolos seleksi penerimaan beasiswa di UNIMMA dengan syarat aktif dalam kegiatan organisasi otonom di lingkungan Pimpinan Cabang Muhammadiyah / Pimpinan Daerah Muhammadiyah.
Pendaftaran : 10 Oktober 2024 s.d. 9 Mei 2025
BEASISWA KELUARGA UNIMMA
Suatu program bantuan biaya pendidikan yang diberikan untuk calon mahasiswa baru kelas reguler yang merupakan suami/ istri/ anak dari pegawai di Universitas Muhammadiyah Magelang (terhitung minimal 5 tahun masa kerja) dan tercatat didalam satu dokumen Keluarga.
Pendaftaran : 10 Oktober 2024 s.d. 9 Mei 2025
BEASISWA WNA
Suatu program bantuan biaya pendidikan yang diberikan untuk calon mahasiswa baru kelas reguler yang termasuk warga negara asing dan memiliki prestasi akademik maupun non akademik, serta mendapat rekomendasi dari pihak yang berkompeten.
Pendaftaran :
BEASISWA KIP KULIAH
m Suatu program bantuan biaya pendidikan yang diberikan untuk calon mahasiswa baru kelas reguler lulusan maksimal 2 tahun sebelumnya (lulusan 2023/ 2024/ 2025) yang memiliki potensi akademik baik, tetapi memiliki keterbatasan ekonomi yang didukung dengan bukti dokumen yang sah.
Pendaftaran :
BEASISWA AFIRMASI PENDIDIKAN
Pendaftaran siswa yang direkomendasikan oleh pemerintah daerah kabupaten/ kota, selanjutnya diseleksi oleh Puslapdik dan Perguruan Tinggi.
Pendaftaran :